ANALISIS EFEKTIFITIVITAS KEPEMIMPINAN KEPALA KANTOR PENGELOLA DAERAH DAN PENANAMAN MODAL DI KABUPATEN MAROS Oleh:

Main Article Content

Nur Kadarwati

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai adalah untuk mendapatkan data yang empiris (jelas) tetang efektivitas kepemimpinan kepala kantor Pengelola Daerah dan Penanaman Modal di Kabupaten Maros dan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kepemimpinan kepala Kantor Pengelola Daerah dan Penanaman Modal di Kabupaten Maros dalam perencanaan dan pelaksanaaan pembangunan. Penelitian ini menggunakan metode survai eksplanatori. Survai Eksplanatori merupakan penyelidikan kausalitas dengan cara mendasarkan pada pengamatan terhadap pengaruh yang terjadi, yaitu melakukan penelitian dengan mengambil sampel dari populasi dengan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpul data Hasil penelitianmenyatakan bahwa dimensi semangat kerja adalah salah satu faktor yang tidak berpengaruh positif terhadap peningkatan Efektivitas Kepemimpinan Kepala kantor Pengelola Daerah dan Penanaman modal Di kabupaten Maros.

Article Details

How to Cite
Nur Kadarwati. (2018). ANALISIS EFEKTIFITIVITAS KEPEMIMPINAN KEPALA KANTOR PENGELOLA DAERAH DAN PENANAMAN MODAL DI KABUPATEN MAROS Oleh:. Jurnal Ilmiah Administrasita’, 9(2), 178–187. https://doi.org/10.47030/administrasita.v9i2.114
Section
Articles

References

Ali, Faried. 1996. Metodologi Penelitian Sosial dalam Bidang Administrasi dan Pemerintahan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Arikunto, Suharsini. 1993. Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineke Cipta.

BPKP, 2000. Pengukuran Kinerja ; Suatu Tinjauan Pada Instansi Pemerintah. Jakarta: Tim Studi Kinerja Pemerintah BPKP Jakarta.

Dharma, Agus., 1985. Perilaku Dalam Organisasi. Jakarta: Erlangga.

Fredericson, A. George Suherly. 1996. Peningkatan Produktivitas OrganisasiPemerintahan danPegawai Negeri. Jakarta: Prisma LP3Es.

________, 1996. Konsep Dasar Pengertian Produktivitas Serta Interpretasi hasil Pengukurannya. Jakarta: Prisma LP3ES.

Gibson. James. 1997. Organisasi, Perilaku, Struktur. Press, (diterjemahka oleh Nunuk Adriani). Jakarta: Binapura Akasara.

Gie, The, Liang. 1986. Landasan dan pedoman kerja Administrasi Pemerintahan Daerah Kota dan Desa. Jakarta: Gunung Agung.

Hasibuan, Malayu S.P., 2001(a). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

________, 2001(b). Organisasi dan Motivasi. Jakarta: Bumi Aksara.

Handari, Nawawi Martini. 1990. Administrasi Personil Untuk Peningkatan Produktivitas. Jakarta: CV. Haji Mas Agung.

Indrawijaya. Adam I. 1999. Perilaku Organisasi. Bandung: Sinar Baru Algesinndo Ofset.

Irianto., J. 2001. Tema-Tema Pokok Manajemen Sumber Daya Manusia, Insan Cendekia.

J. Salusu. 1996. Pengambilan keputusan Stratejik Untuk Organisasi Publik dan Organisasi Non-Profit. Jakarta: Grasindo.

Kamus Besar Bahasa Indonesia. 1990. Jakarta: Balai Pustaka.

Kartono, Kartini. 1982. Pemimpin dan Kepemimpinan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Koencaraningrat, 1984. Manusia dan Kebudayaan di Indonesia. Jakarta: Djambatan.

________, 1997 Metode-metode Penelitian Masyarakat. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Lepawsky, Albert., 1960, Administration; The Art and Science of Organization and Management, Alfret A-Knope.

M. Nazir, 1988, Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Mangkunegara, Anwar P. 1991. Manajemen Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia, Bandung: IKOPIN.

Pamudji, S.1995. Kepemimpinan Pemerintahan di Indonesia. Jakarta: Bumi Aksara.

Putti, Joseph M. 1996. Memahami Produktivitas. Jakarta: Binarupa Aksara.

Raviato J. 1985. Produktivitas dan mutu kehidupan. Jakarta: Gunung Agung.

Saxena, AP. 1986. Peningkatan Produktivitas Tatalaksana Pemerintahan. Jakarta: Prisma LP3ES.

Sedarmayanti, 1995, Sumber daya Manusia dan Produktivitas kerja. Bandung: Ilham Jaya.

Siagian, S.P. 1988. Organisasi Kepemimpinan dan Perilaku Administrasi. Jakarta: Gunung Agung.

______, 1989. Teori Motivasi dan Aplikasinya. Jakarta: Bina Aksara.

______, 2001. Motivasi dan Pemotivasian Dalam Manajemen. Jakarta: Rajagrafindo Persada.